Be Your Inspiration

Monday, 27 February 2017

Makam Nyatoq, Makam yang hanya Boleh Diziarahi Hari Rabu dan Hari Besar Islam

Makam Nyatoq Rembitan Pujut Lombok Tengah Penyebaran agama Islam di Lombok tidak terlepas dari adanya para wali atau sunan yang datang dari berbagai daerah di Indonesia. Di Lombok, kiprah para wali ini bisa dilihat dari adanya peninggalan berupa makam atau masjid yang...
Share:

Friday, 24 February 2017

April 2017, Dinas Pariwisata NTB akan Gelar Tour de Mandalika

Pantai Kuta Mandalika (Dokumentasi Novotel Loteng) Berbagai program diseleggarakan Dinas Pariwisata Provinsi NTB untuk mendatangkan sebanyak-banyaknya wisatawan. Setelah sukses dengan Pesona Bau Nyale, akan diselenggarakan pula Tour de Mandalika pada April mendatang. Rencananya...
Share:

Tuesday, 21 February 2017

Pantai Selong Belanak, Pantai Favorit Penjaga Gawang Juventus Emil Audero Mulyadi

Nelayan Selong Belanak sedang mengambil ikan dari jaring nelayan. Pantai Selong Belanak merupakan favorit kunjungan penjaga gawang Juventus Emil Audero Mulyadi. Emil Audero Mulyadi -- penjaga gawang Juventus kembali akan berlibur ke Lombok bulan Juni 2017. Emil datang ke...
Share:

Emil Audero Mulyadi Penjaga Gawang Juventus Kembali akan Berlibur ke Lombok

Penjaga gawang sepak bola  tim Juventus, Emil Audero Mulyadi berpose bersama bibinya, Budi Utami saat berlibur  di Lombok tahun 2016 lalu. Penjaga gawang tim sepak bola Liga Utama Serie A Italia, Emil Audero Mulyadi akan kembali  berlibur di Lombok-NTB....
Share:

Kereenn.. Patung Franky Tanduk Kerbau Produksi Khas Lombok

Patung Franky dari tanduk kerbau khas Lombok KREATIVITAS memang bisa datang dari mana saja. Apalagi jika sedang dalam kondisi terdesak. Seperti yang dialami I Made Sudi Adnyana, seorang pengukir yang membuat patung dari tanduk kerbau atau oleh wisatawan asing menyebutnya...
Share:

Monday, 20 February 2017

Tradisi Malean Sapi Khas Masyarakat Nyur Lembang Narmada Lombok Barat

Tradisi Malean Sampi di Desa Nyur Lembang Narmada Lombok Barat Tradisi menyambut musim tanam awal tahun, masyarakat Desa Nyur Lembang Kecamatan Narmada  menggelar atraksi budaya Malean Sampi. Malean Sampi ini merupakan salah satu atraksi budaya masyarakat Desa Nyur...
Share:

Tiu Tiding, Objek Wisata Baru di Genggelang Gangga Lombok Utara

Jalan terjal menuju Tiu Tiding Desa Genggelang Kecamatan Gangga Lombok Utara (foto 18 Februari 2017) Sebulan terakhir, objek wisata Tiu Tiding atau Temponan Atas sudah dibuka untuk dikunjungi. Sayang, akses ke objek wisata terbaru di Desa Genggelang, Kecamatan Gangga ini...
Share:

Sunday, 19 February 2017

Mencari Nyale di Pantai Seger Lombok Tengah di Penghujung Waktu

Nyale yang berhasil ditangkap di Pantai Seger Lombok Tengah Puluhan ribu masyarakat tumpah ruah pada perayaan puncak Festival Pesona Bau Nyale di Pantai Seger Kuta Lombok Tengah (Loteng). Warga juga membanjiri hampir semua kawasan pantai selatan Loteng. Meski banyak wisatawan...
Share:

VISITOR