
Islamic Center, pusat wisata halal di NTB.
Branding NTB sebagai destinasi wisata halal sudah tak
perlu diperdebatkan. Badan Promosi Pariwisata Daerah (BPPD) Kabupaten Lombok
Timur (Lotim) menyarankan NTB, termasuk Lotim di dalamnya ini perlu segera
menguatkan keberadaan branding...